Posted by : Unknown Jumat, 05 April 2013

 Akuisisi dan Pengolahan data
7.1.      Sampling sensor output, adalah Sampel pengukuran tunggal, yaitu salah satu dari satu rangkaian  suatu sistem sensor ( satu pengamatan diperoleh dari sejumlah sampel ).
Frekwensi Sampling yang berbeda digunakan :
  • Untuk temperatur (5-6 kali suatu menit),
  • Untuk wind gust (tiap-tiap 3 detik ), dll.
7.2.     Konversi keluaran sensor, adalah perubahan bentuk nilai-nilai keluaran sensor secara elektronik ke dalam unit parameter meteorologi.
7.3.      Liniarisasi,    jika transducer output tidak sebanding dengan kwantitas saat pengukuran, maka sinyal berbentuk linear, hal ini dapat digunakan sebagai instrument kalibrasi.
7.4.      Smoothing, digunakan untuk meniadakan sekecil mungkin noise ( fluktuasi dan kesalahan acak tidak sesuai untuk pemakaian ini ).
7.5.      Rata-Rata,    digunakan untuk membuang variabilitas-variabilitas kecil yang ada di atmosfir. Hal itu perlu dilakukan untuk memperoleh pengamatan representatif dan kompatibel data dari sensor berbeda.
7.6.     Koreksi,        adalah penyesuaian data untuk menggantikan kesalahan  yang terjadi sepanjang interval pengamatan sebagai akibat efek dari  lingkungan ataupun dari  instrumentasi.
7.7. Perhitungan perolehan data, kalkulasi jumlah statistik (ekstrim, total); data yang diperoleh dari parameter meteorologi (jarak penglihatan, titik embun dari kelembaban).

{ 1 komentar... read them below or add one }

  1. Caesars-BK Gaming casino | DrmCD
    Caesars-BK Gaming casino was 오산 출장샵 established in 1998 논산 출장안마 and is 구미 출장마사지 open daily 24 hours. The casino was established in 1998 and has 안산 출장샵 been 여수 출장샵 in operation since 2005.

    BalasHapus

Welcome to My Blog

Popular Post

Diberdayakan oleh Blogger.

Translate

Blogger news

- Copyright © Gudang Instrumentasi -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -